Inilah Tampang Samsung Galaxy S8 Serta Fitur Terbaru Yang Inovatif
Samsung secara resmi telah meluncurkan smartphone flagship terbarunya yang diberi nama Samsung Galaxy S8 dan Samsung Galaxy S8+. Jika melihat dari tampilannya, kedua smartphone tersebut memang mengusung desain yang serba baru. Bezel yang sangat tipis menjadikan tampilan lebih style dan ini menandakan bahwa era desain smartphone dengan bezel tipis akan menjadi trend. Layar juga hadir dengan ukuran yang lebih besar dan pasti lebih baik.
Dengan nama besar yang sudah melekat di samsung seri S, khususnya duo samsung galaxy S8 pastinya selalu membawa fitur-fitur menarik yang terbaru.
Spesifikasi Samsung Galaxy S8 dan S8+
Samsung galaxy S8 mengusung Layar dengan ukuran 5,8 inchi dan galaxy S8+ menggunakan layar ukuran 6,2 inchi dengan rasio yang sama 18,5 : 9.
Keduanya menggunakan teknologi layar Super AMOLED yang merupakan teknologi buatan samsung dngan resolusi 2960 x 1440 piksel.
Samsung galaxy s8 juga menggunakan teknologi array sensor yang letaknya di bagian depan atas layar termasuk pemindai iris. Bagian belakang ada penambahan sensor sidik jari posisinya disamping kamera belakang.
Duo samsung ini menggunakan dua tipe chipset terbaru, Qualcomm Snapdragon 835 untuk pasar AS dan Samsung Exynos 8895 untuk pasar selain AS. Keunggulan dari chipset ini adalah lebih efisien penggunaan baterainya.
Baterai untuk S8 menggunakan kapasitas 3000 mAh sedangkan untuk S8+ menggunakan kapasitas 3500 mAh.
Memory RAM menggunakan kapasitas 8 GB untuk keduanya dan 64 GB memory internal yang dapat diupgrade melalui kartu microSD.
Kamera depan dilengkapi dengan lensa canggih 8 MP bukaan F1.7 dan adanya fitur Smart autofocus. Sedangkan untuk kamera belakang dengan 12 MP bukaan F1.7 yang dilengkapi dengan dua pixel.
Dua pixel yang ada di S8 berguna untuk memastikan kualitas gambar yang menakjubkan dalam kondisi minim cahaya, zoom dan anti-blur.
Fitur Terbaru dan Inovatif Samsung Galaxy S8
Infinity Display dan Curved Edge
Curve Edge dengan rasio body layar 83 persen ini membuat tampilan samsung galaxy s8 lebih menawan. Sedangkan Invinity Display ditandai dengan bingkai bawah dan atas serta kanan dan kiri yang sangat tipis. Body menjadi terasa seperti tidak ada tepinya, terlihat hampir full screen.
Biometric Recognition
Adanya teknologi Iris Scanner yang juga dipakai pada samsung galaxy note 7, ditambah lagi dengan fitur Face Detection atau pengenalan wajah di kamera depan. Ini membuat Duo Samsung ini menjadi smartphone pertama dengan teknologi biometrik terlengkap.
Samsung S8 dan S8+ Bisa Jadi PC Desktop
Dengan adanya Dex Station Dock, samsung galaxy s8 dan s8+ bisa menjadi PC dengan tambahan Monitor, keyboard dan mouse.
Ini akan bermanfaat bagi pengguna yang memang selalu membutuhkan komputer untuk menunjang pekerjaannya.
Dua pixel yang ada di S8 berguna untuk memastikan kualitas gambar yang menakjubkan dalam kondisi minim cahaya, zoom dan anti-blur.
Fitur Terbaru dan Inovatif Samsung Galaxy S8
Infinity Display dan Curved Edge
Curve Edge dengan rasio body layar 83 persen ini membuat tampilan samsung galaxy s8 lebih menawan. Sedangkan Invinity Display ditandai dengan bingkai bawah dan atas serta kanan dan kiri yang sangat tipis. Body menjadi terasa seperti tidak ada tepinya, terlihat hampir full screen.
Biometric Recognition
Adanya teknologi Iris Scanner yang juga dipakai pada samsung galaxy note 7, ditambah lagi dengan fitur Face Detection atau pengenalan wajah di kamera depan. Ini membuat Duo Samsung ini menjadi smartphone pertama dengan teknologi biometrik terlengkap.
Samsung S8 dan S8+ Bisa Jadi PC Desktop
Dengan adanya Dex Station Dock, samsung galaxy s8 dan s8+ bisa menjadi PC dengan tambahan Monitor, keyboard dan mouse.
Ini akan bermanfaat bagi pengguna yang memang selalu membutuhkan komputer untuk menunjang pekerjaannya.
Jadi pengen beli 😂. Eh, s7 aja blum punya
ReplyDeletelangsung ke s8 aja... hehehe
Deletemau nabung buat beli s7 , eh s8 udah keluar
ReplyDeletesemangat ngeblog buat beli s8...
Deleteguedeeee banget tuh hape hahaha tapi mantap jadi kayak kelas sosialita wkwkw
ReplyDeleteGede hapenya.. gede manfaatnya..
Delete